Kaligrafi

Memanusiakan Manusia

Sipakatau, Sipakalebbi dan Sipakainge

29 Nevember 2016
Memanusiakan manusia karya Abd. Aziz Ahmad, 2016

Dalam budaya Bugis Makassar dikenal dengan istilah Sipakatau yang artinya memanusiakan manusia, sipakalebbi berarti saling memuliakan, sedangkan sipakainge berarti saling memperingatkan. Ketiga istilah tersebut bila diimlementasikan dalam kehidupan bermasyarakat kita mendapatkan keselamatan dan ketenteraman.

Data karya:

Dibuat di Makassar Sulsel Indonesia, pada Selasa 29 November 2016/ 29 Shafar 1438 H. Ukuran: 21 x 29,7 cm. Media: Tinta Cina di atas kertas. Koleksi: Pribadi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *